KENALI TERLEBIH DAHULU TIPE JERAWATMU
KOMEDO
Blackhead
Blackhead umumnya tidak menyebabkan nyeri layaknya jerawat dan mudah sekali terlihat di permukaan kulit karena warnanya yang gelap.
Whitehead
Dikenal juga dengan komedo putih, di mana bagian atas pori-pori tertutup sehingga muncul benjolan putih kecil pada bagian atas kulit.
JERAWAT EARLY STAGE
Papule
Jerawat papula adalah benjolan padat yang menimbulkan rasa nyeri dan kulit di sekitar benjolan, tampak memerah, tetapi tidak memiliki titik nanah pada puncaknya.
JERAWAT MERADANG
Pustule
Jerawat pustula berwarna merah seperti jerawat papula, tetapi terdapat nanah berwarna putih kekuningan yang berkumpul di bagian tengah benjolan.
Nodule
Jerawat nodula muncul sebagai benjolan keras yang terbentuk jauh di bawah kulit dan terasa nyeri tetapi tidak memiliki nanah, sehingga terasa sulit untuk menyentuhnya.
Sebelum melakukan rangkaian perawatan skincare, kamu perlu mengenali jenis permasalahan jerawat agar dapat menentukan produk skincare yang sesuai dan efektif.
KOMEDO
Blackhead
Blackhead umumnya tidak menyebabkan nyeri layaknya jerawat dan mudah sekali terlihat di permukaan kulit karena warnanya yang gelap.
Whitehead
Dikenal juga dengan komedo putih, di mana bagian atas pori-pori tertutup sehingga muncul benjolan putih kecil pada bagian atas kulit.
JERAWAT EARLY STAGE
Papule
Jerawat papula adalah benjolan padat yang menimbulkan rasa nyeri dan kulit di sekitar benjolan, tampak memerah, tetapi tidak memiliki titik nanah pada puncaknya.
JERAWAT MERADANG
Pustule
Jerawat pustula berwarna merah seperti jerawat papula, tetapi terdapat nanah berwarna putih kekuningan yang berkumpul di bagian tengah benjolan.
Nodule
Jerawat nodula muncul sebagai benjolan keras yang terbentuk jauh di bawah kulit dan terasa nyeri tetapi tidak memiliki nanah, sehingga terasa sulit untuk menyentuhnya.
PERAWATAN TERBAIK UNTUK JERAWAT
ATASI JERAWAT DENGAN SPESIFIK SPOT TREATMENT
Sangat ringan, cepat meresap, tidak lengket dikulit dan mampu meredakan jerawat dalam sekali penggunaan. Dengan penggunaan rutin, juga membantu menyamarkan noda bekas jerawat.
Ketika menggunakan Tea Tree Oil, hindari kontak dengan tangan langsung untuk menghindari kontaminasi kuman. Gunakan cutton bud atau kapas untuk area wajah.
PERAWATAN TERBAIK UNTUK JERAWAT
BERSIHKAN KOTORAN DENGAN SABUN MUKA
Cleanser dengan tekstur gel-to-water dan
diperkaya dengan ekstrak Edelweiss secara efektif dan lembut membersihkan polutan dari kulit.
SEIMBANGKAN & NYAMANKAN KULIT DENGAN TONER
Toner dengan tekstur seperti air dengan lembut menghilangkan residu setelah dibersihkan dan memberikan tampilan wajah yang matte bebas minyak.
TINGKATKAN KUALITAS KULIT DENGAN SERUM
Serum ini berkerja dengan intens namun tetap lembut dan ringan di kulit, sehingga mampu menghaluskan tekstur kulit yang tidak merata.
HIDRASIKAN KULIT DENGAN MOISTURIZER SIANG DAN MALAM
Memiliki formula yang super ringan untuk menghindrasi kulit hingga 24 jam dan meredakan blemish dan menyamarkan noda bekas jerawat.
ATASI JERAWAT DENGAN SPESIFIK SPOT TREATMENT
Sangat ringan, cepat meresap, tidak lengket dikulit dan mampu meredakan jerawat dalam sekali penggunaan. Dengan penggunaan rutin, juga membantu menyamarkan noda bekas jerawat
EKSFOLIASI KULIT UNTUK MENGATASI KOMEDO & NODA BERJERAWAT
Scrub wajah berbahan dasar gel super lembut yang memurnikan kulit dan membantu mengangkat sel-sel mati dengan pengelupasan kulit secara lembut. Aman digunakan setiap hari.
OUR TEA TREE RANGE